Penerapan Materi Pendidikan Agama Kristen Sekolah Dasar Berbasis Kurikulum 2013 dan Pengaruhnya terhadap prestasi belajar siswa

  • BENYAMIN SITEPU Sekolah Tinggi Teologi Pelita Kebenaran
Keywords: Kurikulum 2013, Pendidikan Agama Kristen, Nilai-nilai Kristen

Abstract

Kehadiran Kurikulum 2013 adalah kebutuhan pokok bagi peserta didik untuk mencapai tujuan Pembelajaran di dalam konteks pendidikan formal yang memberikan pengaruh kepada sikap Spiritual, sikap sosial, pengetahuan, dan Ketrampilan mereka. Penerapan Materi Pendidikan Agama Kristen Sekolah Dasar berbasis Kurikulum 2013 membutuhkan Alkitab sebagai sumber pembelajaran serta acuan untuk menjunjung tinggi nilai-nilai kristiani peserta didik, tentunya harapan terbesar bagi pemangku kepentingan pendidikan adalah melihat peserta didik dapat menunjukkan prestasi belajar.

References

Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasan, Kamus Besar Bahasa Indonesia (Jakarta: Balai Pustaka, 1999)

M.Ngahm Purwonto, Ilmu Pendidikan Teoritis dan Praktis (bandung:Remadja Karya,1988)1

Dewey, John (1916/1944). Democracy and Education. The Free Press. hlm. 1–4.
ISBN 0-684-83631-9

UU No. 20 Tahun 2003 Tentang Sisdiknas Pasal 1 Ayat 20
Hamalik, Oemar. 2006. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara, 239

Boehlke, Robet R. Sejarah Perkembangan Pikiran, dan praktek Pendidikan Agama Kristen , Jakarta: BPK-GM,2011

E.G.Homrighausen, Pendidikan Agama Kristen, (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1985), Hal. l12

Paulus Lilik Kristanto, Prinsip dan Praktek PAK Penuntun bagi Mahasiswa Teologi dan PAK,

Pelayan Gereja, Guru Agama dan keluarga Kristen, (Yogyakarta : Andi Offset ), Hal. 4

John M. Nainggolan, Strategi Pendidikan Agama Kristen. Generasi Info Media, 2008

Badudu dan Sutan Mohammad Zain, Efektifitas Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 2010), hal. 1487

Lukman Ali, Kamus Lengkap Bahasa Indonesia, (Surabaya: Apollo, 2007), hal. 104

Riant Nugroho, Prinsip Penerapan Pembelajaran, (Jakarta: Balai Pustaka, 2003), hal. 158

Wahab, Tujuan Penerapan Program, (Jakarta: Bulan Bintang, 2008), hal. 63

http://www.blogwahyu.com/2013/11/pusat-pendidikan-anak.html
Published
2020-03-05